Profil
Nama Sekolah Status NPSN Tahun Berdiri Alamat sekolah Provinsi Kabupaten Kecamatan Jalan Kode pos E-mail |
: SMA Negeri 1 Tigo Nagari : Negeri : 10300827 : 2004 : Sumatera Barat : Pasaman : Tigo Nagari : Ladang Panjang : Jl. Lintas Padang Sawah
– Kumpulan Km 4 : 26382 I.
Visi,
Misi dan Tujuan Sekolah 1.
Visi “Terwujudnya Peserta didik yang Religius, Cerdas,
Terampil, Mandiri dan Berkarakter”. 2.
Misi 1)
Meningkatkan
pengamalan
nilai-nilai keagamaan dan ketuhanan berdasarkan Agama yang dianut 2)
Mengoptimalkan
pelaksanaan PBM yang efektif, optimal dan inovatif 3)
Melaksanakan
program peningkatan kompetensi peserta didik di bidang Akademik dan Non Akademik yang dapat bersaing pada berbagai tingkat kompetisi 4)
Mengembangkan
nilai, bakat dan ilmu pengetahuan berdasarkan kemampuan dan potensi sekolah 5)
Melaksanakan
pendidikan karakter agar terwujud peserta didik yang berakhlak mulia 3.
Tujuan
Sekolah 1)
Terciptanya kehidupan keimanan dan ketaqwaan yang utuh dan
harmonis. 2)
Memiliki budi pekerti luhur, sopan
santun, dan tata krama yang baik. 3)
Memiliki disiplin tinggi dan
melaksanakan tata tertib sekolah yang baik dan benar. 4)
Meningkatkan profesionalisme guru dalam melayani
pembelajaran peserta didik. 5)
Meningkatkan prestasi akademik dan kualitas pendidikan. 6)
Terciptanya suasana kondusif dan menyenangkan dalam PBM. 7)
Tercapainya kelulusan 100% ujian nasional dan ujuan sekolah
maupun ujian praktek. 8)
Meningkatkan jumlah lulusan di PTN dengan sasaran 25 %
diterima di PTN, 20 % diterima di dunia kerja 9)
Ketercapaian rata-rata nilai kelulusan 7,50 (tujuh koma
lima). 10)
Berpartisipasi dan berprestasi dalam kompetisi karya ilmiah,
seni dan olah raga. 11)
Memiliki rasa tanggung jawab akan
kebersihan, keindahan, kesehatan, dan kenyamanan lingkungan. 12)
Memiliki rasa kepedulian sosial
yang tinggi.
4.
Sarana
dan Prasarana Sekolah 1.
Tanah dan Halaman Keadaan Tanah Sekolah SMA Negeri 1 Tigo
Nagari Status :
Milik Negara Luas Tanah :
20.000 m2 Luas Bangunan :
m2
2. Gedung dan Bangunan Sekolah Bangunan sekolah yang ada saat
ini adalah :
5.
Jumlah Peserta
Didik Jumlah peserta
didik pada tahun pelajaran 2021/2022 berjumlah 608 orang, dengan jumlah
rombongan belajar sebanyak 19 rombongan belajar.
6.
Keadaan Tenaga Pendidik dan Tenaga
Kependidikan 1)
Tenaga Pendidik
2)
Tenaga
Kependidikan.
7. Struktur Organisasi
Sekolah STRUKTUR ORGANISASI SMA NEGERI 1
TIGO NAGARI TAHUN PELAJARAN 2021/2022
STRUKTUR ORGANISASI SMA NEGERI 1
TIGO NAGARI SMA NEGERI 1 TIGO NAGARI TAHUN PELAJARAN 2021/2022
B. Program Kerja
Sekolah 1. Identifikasi tantangan
nyata Untuk tahun pelajaran 2020/2021 yang menjadi
tantangan nyata antara lain : 1)
Hasil rata-rata nilai Ujian
Nasional dan peringkat sekolah 2)
Kegiatan lomba akademik
(olimpiade) 3)
Kegiatan lomba non akademik
(Olahraga dan Seni) 4)
Siswa yang diterima di PTN baik tulis
maupun Nontulis 5)
Membentuk manusia berbudi luhur
dan berakhlak mulia 2.
Sasaran Pada tahun 2021/2022 yang menjadi sasaran adalah : 1)
Perolehan nilai rata-rata Ujian
Nasional dan Peringkat sekolah meningkat 2)
Mampu bersaing dalam kegiatan
olimpiade dan lomba mapel 3)
Mampu bersaing dalam kegiatan
olahraga dan seni baik tingkat Kabupaten
maupun Provinsi 4)
Mampu bersaing dalam era
globalisasi ( Teknik kompueter jaringan dan berbahasa Inggris ) 5)
Meloloskan siswa diterima PTN baik
tulis maupun Nontulis 6)
Terbentuknya manusia yang
berakhlak mulia dan berbudi luhur serta memperkokoh keimanan
3. Alternatif Langkah – langkah Pemecahan Masalah 1)
Mengadakan pembinaan terhadap peserta didik, guru
dan karyawan secara berkelanjutan 2)
Mengadakan jam tambahan pada pelajaran tertentu 3)
Melakukan kerjasama dengan berbagai pihak untuk
membantu pembiayaan bagi peserta didik yang mempunyai semangat dan motivasi
yang tinggi untuk melanjutkan ke perguruan tinggi 4)
Menjalin komunikasi yang
baik dengan instansi terkait 5)
Pengadaan Ruang Kelas Baru 6)
Pengadaan
laboratorium bahasa 7)
Perbaikan dan penambahan bangunan
dan
peralatan labor 8)
Membentuk kelompok
ilmiah remaja 9)
Pengadaan buku penunjang 10)
Kerja sama dengan Lembaga Pendidikan untuk
bimbingan belajar 11)
Mengintensifkan
komunikasi dan kerjasama dengan orang tua/wali siswa
1. Prestasi yang Pernah
Diraih/Dicapai
2. Upaya atau langkah memenuhi kondisi ideal
Upaya
atau langkah SMA Negeri 1 Tigo
Nagari memenuhi kondisi
ideal
SNP adalah dengan memenuhi dan memperbaiki kekurangan atau kelemahan yang
ditemukan dari hasil analisis konteks secara bertahap tentang standar nasional
pendidikan sesuai dengan SDM dan SDA
yang ada. |